Anggota Koramil Purwantoro Dampingi Vaksinasi Kepada Warga

    Anggota Koramil Purwantoro Dampingi Vaksinasi Kepada Warga

    WONOGIRI - Anggota Babinsa Koramil 19/Purwantoro melaksanakan monitoring dan pendampingan pelaksanaan jalanya Vaksinasi Covid – 19 dosis kedua dan ketiga bertempat di puskesmas 2 Kecamatan Purwantoro, Minggu (17/7/22).

    “Pendampingan pelaksanaan vaksinasi COVID-19 ini merupakan kegiatan yang akan terus di laksanakan TNI – Polri dalam mencegah penyebaran COVID-19 dengan tujuan pelaksanaan vaksinasi ini dapat berjalan aman dan tertib, ” kata Serma Bambang.

    Vaksinasi merupakan program pemerintah dalam mencegah penyebaran COVID-19. Di tengah pandemi yang belum berakhir, vaksinasi bertujuan untuk memperkuat stamina dan imun tubuh agar terhindar dari Virus COVID-19.

    Dalam kegiatan vaksinasi ini, Tim tenaga kesehatan (Nakes) diselenggarakan oleh Puskesmas Purwantoro I dan II dalam rangka mensukseskan program pemerintah untuk pencegahan penyebaran virus covid-19. 

    (Arda 72)

    wonogiri
    Pardal Riyanto

    Pardal Riyanto

    Artikel Sebelumnya

    MPLS Siswa Baru, Personil Koramil Ngadirojo...

    Artikel Berikutnya

    Turut Serta Lestarikan Alam, Kodim 0728/Wonogiri...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hendri Kampai: Buat Mobil Listrik Itu Jauh Lebih Mudah, Indonesia Pasti Bisa!
    Hendri Kampai: Koloni Ekonomi di Tanah Merdeka, Penjajahan Gaya Baru yang Menghisap Bangsa

    Ikuti Kami